Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Apa Yang Dimaksud Dengan Barang Komplementer

Apa yang dimaksud dengan barang komplementer

Apa yang dimaksud dengan barang komplementer

Barang komplementer adalah barang yang berfungsi jika dilengkapi barang lain. Bisa juga dimaknai sebagai dua barang yang berpasangan dan keduanya saling melengkapi. Maka, disebut barang komplementer ketika produk A dengan produk B memiliki ketergantungan satu sama lain.

Apa saja contoh benda komplementer?

Contoh barang komplementer adalah sebagai berikut

  • Minyak tanah dengan kompor minyak.
  • Tinta atau pita printer dengan printer komputer.
  • Sepatu kanan dengan sepatu kiri.
  • Pulpen dengan tinta.
  • Kompor dan bahan bakar.

Apa yang dimaksud dengan barang komplementer dan berikan contoh?

KOMPAS.com - Barang komplementer disebut juga barang pelengkap. Barang komplementer sering digunakan atau dikonsumsi bersamaan dengan barang lainnya. Barang komplementer akan bermanfaat jika digunakan bersamaan dengan barang pasangannya. Contohnya televisi dengan remotnya atau kaus kaki dengan sepatu.

Apa yang dimaksud dengan barang komplementer brainly?

Jawaban. Benda komplementer merupakan benda yang kegunaannya saling melengkapi satu sama lain. Tanpa adanya satu barang, maka barang yang lainnya akan mengalami penurunan fungsi atau bahkan tidak dapat digunakan sama sekali. Contoh benda komplementer adalah pulpen dan tinta.

Apa perbedaan antara barang substitusi dan barang komplementer?

Barang substitusi adalah barang yang sifatnya saling menggantikan sedangkan barang komplementer adalah barang yang sifatnya dipakai bersama / saling melengkapi.

Apakah kopi dan gula termasuk barang komplementer?

Gula dan kopi Gula merupakan kebutuhan komplementer jika Anda ingin membuat kopi. Kopi akan memiliki rasa yang sangat pahit jika tidak ditambahkan gula ke dalamnya. Maka dari itu, gula merupakan barang komplementer yang menjadi pelengkap saja.

Apa fungsi barang komplementer?

Barang komplementer adalah barang yang nilai guna atau manfaatnya saling melengkapi. Barang komplementer merupakan kesatuan dari dua barang atau lebih yang saling melengkapi. Bila salah satu barang tidak ada, barang yang lainnya mengalami penurunan fungsi, manfaat, dan nilai guna.

Apa saja contoh barang substitusi dan komplementer?

Sebagai contoh barang komplementar yaitu mobil dan ban mobil, handphone dan chargerannya, kompor dan gas, AC dan remote control dan sebagainya. Sementara itu, contoh barang komplementer dan barang substitusi seperti gula dan teh atau bila tidak ada teh, bisa diganti dengan kopi dan gula.

Apakah meja dan kursi termasuk barang komplementer?

barang komplementer merupakan barang yang saling melengkapi, meja dan kursi adalah contohnya.

Apakah motor barang komplementer?

2. Barang komplementer yang bersifat kuat Misalnya bensin dan sepeda motor. Jika tidak ada bensin maka sepeda motor tidak bisa digunakan untuk bepergian.

Apakah bensin dan sepeda motor adalah barang komplementer?

Kadang-kadang, barang komplementer mutlak diperlukan, seperti bensin dan sepeda motor. Namun, barang ini juga dapat digunakan untuk menambah nilai suatu barang, misalnya ayam goreng dan saus.

Kemeja dan dasi apakah termasuk barang komplementer?

kemeja dengan dasi. barang komplementer adalah barang yang saling dapat melengkapi.

Jelaskan apa yang dimaksud dengan substitusi?

Menurut KBBI, substitusi adalah pengganti. Substitusi artinya sesuatu yang mudah diganti dengan sesuatu yang lain. Istilah substitusi digunakan dalam konteks orang, barang, tempat, atau objek lainnya. Dengan substitusi, satu barang bisa menggantikan yang lain.

Apakah pensil termasuk barang komplementer?

Berikut ini adalah contoh barang komplementer: a)pensil dan pulpen b)sepatu dan sandal c)baju dan kaos d)mobil dan bensin.

Listrik termasuk barang apa?

Barang konsumsi adalah benda atau barang yang bisa langsung digunakan oleh konsumen untuk memenuhi kebutuhannya. Contohnya, listrik dan lain-lain.

Apakah roti dan nasi termasuk barang substitusi?

Jawaban: Barang subtitusi merupakan barang pemuas kebutuhan manusia yang saling menggantikan fungsinya dengan sempurna. Dengan kata lain apabila tidak ada barang yang satu, maka dapat digantikan dengan barang lainnya. Contoh dari barang substitusi ini adalah nasi dengan roti, atau nasi dengan gandum.

Warna komplementer Apa Saja?

Contoh warna komplementer Komplementer dari warna merah, kuning, biru berturut-turut adalah hijau, ungu, dan oranye.

Apa saja contoh barang produksi?

Bahan makanan, sparepart otomotif, alat-alat kelistrikan, bahan baku mineral seperti bijih besi, biji tembaga, bijih perak, dan biji nikel adalah barang produksi.

Apakah Pertalite dan motor termasuk barang komplementer?

Jawaban: Pertalite, Motor, dan Pertamax. Penjelasan: Barang komplementer adalah barang yang berfungsi jika dilengkapi barang lain.

Apa arti dari substitusi dan contohnya?

A. Dalam bahasa Indonesia, substitusi memiliki arti yang mirip dengan sinonim atau persamaan kata. Contoh : Umur Andi 5 tahun lebih tua dari Budi dapat digantikan dengan A = B + 5.

11 Apa yang dimaksud dengan barang komplementer Images

fragmentasi pada planaria  Siklus hidup Ipa Hidup

fragmentasi pada planaria Siklus hidup Ipa Hidup

Berapa Panjang Gelombang dan Frekuensi Spektrum Cahaya Tampak  Ukuran

Berapa Panjang Gelombang dan Frekuensi Spektrum Cahaya Tampak Ukuran

Struktur Kristal dan indeks miller analisis kristalinitas dengan xrd

Struktur Kristal dan indeks miller analisis kristalinitas dengan xrd

Pin on firman Tuhan hari ini

Pin on firman Tuhan hari ini

Sering sekali kami mendapatkan pertanyaan apa yang paling penting dalam

Sering sekali kami mendapatkan pertanyaan apa yang paling penting dalam

5 Contoh Flowchart Perusahaan dan Penjelasan Lengkap  Diagram alir

5 Contoh Flowchart Perusahaan dan Penjelasan Lengkap Diagram alir

Wadah Media Dakwah Sunnah on Instagram Balasan bagi yang mempersulit

Wadah Media Dakwah Sunnah on Instagram Balasan bagi yang mempersulit

Pin on jernih

Pin on jernih

Jangan bergantung pada org lain  Kutipan sarkas Katakata Allah

Jangan bergantung pada org lain Kutipan sarkas Katakata Allah

Cara Membuat Aquaponik dari Bahan Bekas atau botol bekas  Aquaponics

Cara Membuat Aquaponik dari Bahan Bekas atau botol bekas Aquaponics

Post a Comment for "Apa Yang Dimaksud Dengan Barang Komplementer"